Cara Menyiapkan Stok Bahan Makanan Selama Puasa
Sudah pasti, umat muslim akan bersiap-siap menjelang bulan Ramadan. Meskipun begitu, jangan sampai lupa menyiapkan stok bahan makanan selama puasa. Stok bahan makanan ini bisa disiapkan dalam jangka waktu bulanan dan juga mingguan.
Tempat membelinya pun kini semakin banyak pilihan. Selain di pasar, kamu bisa membeli stok bahan makanan selama puasa dengan menggunakan voucher untuk belanja di Sayutbox atau Segari.
Namun, ada pilihann lainnya, jika kebutuhan bahan makanan dengan belanja menggunakan voucher di Alfamart dan Indomaret. Agar tidak terlupa, berikut beberapa persiapanan bahan makanan yang wajib kamu siapkan di saat bulan puasa.
Baca juga: Penting! Nutrisi Sehat di Bulan Ramadhan
Baca juga: Santap Sedap dengan Promo Ramadhan Makanan 2022 Ultra Voucher
1. Telur
Hal pertama yang wajib kamu siapkan adalah telur. Bahan makanan ini juga pas disiapkan dalam waktu satu kali dua minggu. Telur dikenal sangat fleksibel dan bisa digunakan untuk berbagai menu makanan apa pun.
Mulai dari telur mata sapi hingga telur dadar adalah salah dua contohnya. Sisanya, telur bisa dikombinasikan dengan berbagai bahan makanan lainnya untuk disantap selama bulan puasa.
2. Sayur-sayuran
Kalau yang satu ini jangan sampai ditinggalkan. Sayuran sangat penting bagi nutrisi tubuh. Kamu bisa menyiapkan sayuran dalam waktu mingguan selama bulan puasa. Beberapa pilihan sayuran yang bisa kamu konsumsi di bulan puasa diantaranya adalah sayuran berwarna hijau.
Sisanya, kamu bisa menyiapkan paprika, tomat hingga wortel untuk melengkapi kebutuhan sayuran kamu selama bulan puasa.
3. Buah-buahan
Sama dengan sayuran, stok buah0buahn pun harus kamu siapkan. Agar tidak cepat busuk, kamu bisa membelinya dalam waktu mingguan. Sebagai salah satu bahan makanan yang mengandung nutrisi baik bagi tubuh, jangan sampai kelewatan untuk mengonsumsi buah-buahn selama bulan puasa.
Untuk pilihannya, kamu bisa mengonsumsi buah-buahan apa pun, agar kandungan nutrisi tubuh dapat berjalan baik untuk proses metabolisme kerja tubuh.
4. Beras
Nah, kalau yang satu ini memang tidak bisa dilupakan. Beras harus ada setiap bulan. Apalagi, di saat bulan puasa ini. Namun, kamu juga bisa memilih beras apa yang akan kamu konsumsi. Normalnya, beras putih adalah pilihan banyak orang.
Namun, bagi yang ingin hidup sehat, tentunya bisa memilih beras merah untuk kebutuhan makanan selama di bulan puasa.
5. Susu
Terakhir, pasatikan juga kamu menyiapkan susu. Hal ini juga pasti bermanfaat kan bagi kebutuhan kamu di bulan puasa. Dari anak-anak hingga lansia, susu adalah bahan makanan yang memang memberikan penambahan nutisi yang baik bagi tubuh.
Jadi, jangan lupakan juga stok yang satu ini untuk kebutuhan di bulan puasa ya.
Selain lima bahan penting bahan makanan tadi, kamu juga wajib menyiapkan beberapa stok bahan makanan tambahan lainnya di saat bulan puasa. Beberapa diantaranya adalah mie, frozen food, hingga roti. Selain itu beberapa pelgnekap lainnya adalah bumbu masak, gula, garam, hingga minyak goreng juga wajib disiapkan.
Cara Menggunakan Voucher untuk Belanja di Segari
Bagaimana langkah-langkah cara belanja di Segari dengan voucher, khususnya dari aplikasi UV? Langkah pertama untuk beli stok bahan makanan di Segari tentunya harus instal dulu aplikasi Ultra Voucher di App Store dan Google Play Store. Setelah itu, kamu wajib melakukan beberapa langkah berikut ini:
1. Log in dengan menggunakan akun kamu.
2. Bagi pengguna baru, wajib membuat akun terlebih dahulu dengan menggunakan nama, nomor telepon dan password.
3. Setelah selesai, pastikan untuk memverifikasi kode OTP yang dikirimkan melalui ponsel.
4. Selanjutnya, setelah memiliki akun Ultra Voucher, kamu bisa langsung memilih menu “App & Lifestyle.” Atau kamu juga bisa langsung mengetikkan Segari di kolom pencarian.
5. Pilih”beli” dan “bayar” untuk melanjutkan transaksi, Gunakan saldo Ultra Voucher untuk melakukan transaksi pembelian voucher.
Baca juga: Belanja Sayurbox di Ultra Voucher? Ini Caranya
Aktifkan Voucher di Segari
1. Download aplikasi Segari di Google Play Store
2. Registrasi atau login
3. Pilih stok bahan makanan yang akan kamu pilih
4. Tekan tombol “lanjut” kemudian akan ditampilkan di halaman pesanan
5. Lengkapi data diri informasi kamu sebagai pembeli.
6. Tekan “Selanjutnya” dan pilih metode pembayaran dan masukkan kode voucher promo yang kamu dapatkan dari aplikasi Ultra Voucher.
7. Tekan “pesan sekarang” dan transaksi kamu sudah selesai menggunakan voucher yang sudah dibeli dari aplikasi Ultra Voucher.
Download aplikasi Ultra Voucher yang tersedia di App Store dan Google Play Store untuk mendapatkan promo untuk beli stok bahan makanan selama bulan puasa 2022.
Baca juga: 3 Minuman yang Bisa Menghalau Insomnia dan Hasilkan Tidur Berkualitas